Hari Ke-10, Titik Api Permukaan TPA Sarimukti Berhasil Dipadamkan
KOTA BANDUNG,- Upaya pemadaman kebakaran di TPA Sarimukti masih berlanjut. Hingga hari ke-10, tim gabungan berhasil memadamkan titik api di zona 1 baik api permukaan atau di bawah tumpukan sampah. Api permukaan juga sudah padam di zona 2, 3, dan 4. Namun masih terlihat ada bara di bawah permukaan sampah. Kondisi itu membuat masih munculnya…

