Pilkada Serentak,Komisi I DPRD Jabar Soroti Netralitas ASN

KOTA BANDUNG,- Ketua Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat Dr. Bedi Budiman menyoroti pentingnya netralitas bagi ASN dan unsur TNI Polri dalam pemilu. Dia menegaskan perlunya mekanisme yang jelas untuk menangani pelanggaran yang terjadi. Selain itu, Bedi menekankan pentingnya patuh terhadap sistem dan peraturan yang berlaku bagi penyelenggara negara. “Pelanggaran norma-norma kampanye oleh ASN harus…

Read More

Bedi Budiman: Lembaga Penyiaran Harus Terus Berinovasi

KOTA BANDUNG,- Ketua Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat Dr. Bedi Budiman mendorong media mainstream seperti televisi dan radio agar terus berinovasi menampilkan konten-konten yang bermanfaat. Selain itu, ia juga mendorong agar konten-konten yang ditayangkan menarik untuk ditonton. “Jangan sampai televisi dan radio ini ditinggalkan masyarakat karena kalah oleh media digital. Harus terus berinovasi bagaimana…

Read More

Bedi Budiman: Pesta Demokrasi Harus Jadi Pelajaran Kesadaran Berpolitik Masyarakat

KOTA BANDUNG,- Jelang Pemilihan Legislatif, Presiden dan Kepala Daerah tahun 2024, Ketua Komisi I DPRD Jawa Barat, Bedi Budiman mengingatkan masyarakat agar jangan terjebak pada politik praktis. Bedi mengingatkan agar semua elemen masyarakat agar tidak terjebak pada gerakan-gerakan politik praktis yang bisa memecah belah bangsa. Ia mencontohkan pada musim Pemilu 2019 lalu sampai timbul gejala…

Read More

Bedi Budiman Ingatkan Aparatur Negara Harus Jaga Netralitas

BANDUNG,- Ketua Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat Bedi Budiman meminta agar para Aparatur Sipil Negara (ASN) agar selalu dapat menjaga netralitas sebagai aparatur Negara di masa kontestasi politik saat ini. Tidak terkecuali unsur TNI dan Polri yang menjadi pengaman dikala politisi sedang berkontestasi. Terlebih, pada masa kontestasi politik rawan muncul kasus-kasus yang tidak mencerminkan…

Read More

Bedi Budiman: Hindari Politik Uang Demi Pemilu Damai dan Berintegritas

KOTA BANDUNG,- Ketua Komisi I DPRD Jawa Barat Bedi Budiman mengajak seluruh masyarakat untuk menolak money politic atau politik uang. Selain itu, Bedi mengajak tokoh masyarakat, pemuka agama, publik figur dan semua pihak menyerukan sekaligus menyosialisasikan untuk menolak politik uang, karena dapat menciderai demokrasi dan dapat menimbulkan kegaduhan di tengah masyarakat. “Politik uang sangat berbahaya…

Read More

Bedi Budiman Ingatkan Asuransi Kesehatan Untuk Petugas Pemilu 2024

CIMAHI,- Tinjau Persiapan dan Kesiapan Pemilu 2024, Komisi I DPRD Jawa Barat melakukan kunjungan kerja ke Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Cimahi. Kunjungan kerja yang dilakukan dalam rangka melaksanakan fungsi pengawasan dewan. Kunjungan kerja tersebut dipimpin langsung oleh Ketua Komisi I DPRD Jawa Barat Dr.H.Bedi Budiman, dan diikuti oleh anggota Komisi I DPRD Jawa…

Read More

Bedi Budiman: Penyelenggaraan Pemilu Bukan Hanya Kontestasi Caleg Saja

CIAMIS,- Ketua Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat Bedi Budiman mengungkapkan bahwa penyelenggaraan pemilu serentak bukan hanya sekedar kontestasi para calon legislatif saja tetapi juga merupakan pesta demokrasi. Sehingga, menurutnya, perlu ada komitmen yang sungguh-sungguh bagi para penyelenggaraan pemilu. “Kami ingin memastikan sejauh mana persiapan tahapan pemilu yang dilakukan oleh Bawaslu di masing-masing kota/ kabupaten….

Read More

Komisi I Apresiasi Komitmen Bawaslu Kab. Ciamis

CIAMIS,- Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat apresiasi Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Ciamis pada tahapan persiapan Pemilu Serentak 2024. Hal itu dilihat dari komitmen yang tinggi dari Bawaslu dalam menyiapkan prosedur yang harus dilakukan dalam melaksanakan tupoksinya. Ketua Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat, Bedi Budiman, menyebutkan, semangat Jawa Barat Aman Dan Tenang (Jabar…

Read More

DPRD Jabar Soroti Politik Identitas

KOTA BANDUNG,- Ketua Komisi I DPRD Jawa Barat Bedi Budiman menyoroti maraknya politik identitas dimana perbedaan suku agama ras dan golongan (SARA) yang menjadi hantu baru pasca perang dunia. “Pancasila kembali menjadi nilai relevan. Dengan Pancasila kita bisa selamat dari tekanan politik identitas. Banyak negara yang tidak berhasil melalui cobaan itu seperti pergolakan di Timur…

Read More