Mels

Satgas Yonif 301/Pks Ajak Warga Kampung Kanmapri bergotong Royong dan Peduli Kebersihan Lingkungan

BANDUNG. – Satgas Pam Obvitnas Yonif 301/PKS Pos Jitas Dalam rangka meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap pentingnya kebersihan dan semangat gotong royong, menggelar kegiatan Karya Bakti bersama masyarakat serta pembagian sembako di Kampung Kanmapri, Distrik Jita, Kabupaten Timika, Provinsi Papua Tengah. Selasa (04/11/2025) Kegiatan Karya Bakti tersebut diikuti dengan antusias oleh seluruh lapisan masyarakat, mulai dari…

Read More

Sambut HUT ke-20, KOMLEKAD Tebar Kebaikan Lewat Aksi Sosial di Cimahi

BANDUNG. – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-20 Komunikasi dan Elektronik Angkatan Darat (KOMLEKAD) Tahun 2025, Pusat Komunikasi dan Elektronik Angkatan Darat (Puskomlekad) menggelar kegiatan sosial yang sarat makna di Gedung Dharma Caraka Pusdikhub Cimahi, Jalan Gatot Subroto No. 5, Cimahi Tengah, Selasa (4/11/2025). Suasana penuh kehangatan terasa sejak pagi. Warga berdatangan untuk mengikuti…

Read More

Farhan Hormati Proses Hukum Yang Tengah Berjalan

BANDUNG. – Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, menegaskan bahwa Pemerintah Kota Bandung akan selalu berpegang teguh pada asas praduga tak bersalah terhadap setiap proses hukum yang saat ini tengah berjalan di Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Bandung. Pernyataan tersebut disampaikan Farhan menanggapi sejumlah pihak yang telah dimintai keterangan oleh penyidik Kejari Kota Bandung terkait dugaan penyalahgunaan…

Read More

Kapolda Jabar Raih Gelar Doktor Lewat Disertasi “Cerita dari Mesuji”, Paparkan Kondisi Polisi di Tengah Konflik

BANDUNG. – Kapolda Jabar, Irjen Rudi Setiawan menjalani sidang disertasi berjudul ‘Cerita dari Mesuji: Studi Fenomeno logi tentang Menjadi Polisi di Daerah Konflik’ di Universitas Airlangga, Senin (3/11/2025). Irjen Rudi Setiawan dengan penuh percaya diri di hadapan para penguji yang hadir demi menyabet gelar doktor memaparkan tentang menjadi polisi yang profesional, bertanggung jawab, dan berintegritas…

Read More

Ruang Kelas SMP Pasundan Bandung Ambruk, Disdik Lakukan Pemeriksaan Kelayakan Gedung

BANDUNG. – Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bandung langsung memeriksa bangunan SMP Pasundan 1 dan 2 yang dikabarkan ambruk, Senin 3 November 2025. Kepala Dinas Pendidikan Kota Bandung, Asep Saeful Gufron, langsung menuju ke lokasi kejadian didampingi Kepala Bidang Pendidikan Menengah dan Pertama (PPSMP), Yanuar Teguh Epsa dan jajaran. “Kami Dinas Pendidikan Kota Bandung turut prihatin…

Read More

Sekda Kota Bandung: ASN Wajib Patuh pada Proses Hukum, Pelayanan Publik Tetap Berjalan

BANDUNG. – Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bandung, Iskandar Zulkarnain, menegaskan, seluruh aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota Bandung wajib mematuhi dan mengikuti setiap proses hukum yang tengah berjalan. Hal ini disampaikan menyusul adanya pemeriksaan terhadap sejumlah pejabat dalam penyidikan dugaan tindak pidana korupsi penyalahgunaan kewenangan di pemerintahan daerah oleh Kejaksaan Negeri Kota Bandung….

Read More

Retreat Pemkot Bandung: Membangun Sinergi dan Kinerja untuk Pelayanan Publik

BANDUNG. – Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung akan menggelar kegiatan retreat selama dua hari di Pusdikter, Cimareme, Padalarang Bandung Barat, pada 4–5 November 2025. Retreat bertujuan mempererat hubungan antarpegawai serta memperkuat koordinasi di lingkungan Pemkot Bandung. Sekretaris Daerah Kota Bandung, Iskandar Zulkarnain menyampaikan, kegiatan ini diikuti oleh seluruh Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD), camat, dan lurah….

Read More

Wakil Ketua DPRD Jawa Barat Ono Surono Sambut Positif Kebijakan Pengalihan Uji KIR ke Bengkel Resmi

BANDUNG. – DPRD Jawa Barat mendukung langkah Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi yang mengalihkan pengujian kendaraan bermotor atau KIR ke bengkel resmi produsen kendaraan. Wakil Ketua DPRD Jawa Barat Ono Surono menilai kebijakan yang dikeluarkan Dedi Mulyadi merupakan suatu terobosan karena uji KIR biasa dilakukan oleh Dinas Perhubungan. “Kenapa ini merupakan terobosan? Karena dealer ataupun…

Read More

Farhan: Kukuhkan KPAD 2025 – 2030,  Lindungi Anak Itu Tanggung Jawab Bersama

BANDUNG. – Pemerintah Kota Bandung kembali menegaskan komitmennya dalam melindungi hak-hak anak. Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, secara resmi mengukuhkan Komisi Perlindungan Anak Daerah (KPAD) Kota Bandung periode 2025 – 2030 di Pendopo Kota Bandung, Jumat (31/10/2025). Farhan menegaskan bahwa setiap anak berhak hidup, tumbuh, dan berkembang di lingkungan yang aman serta penuh kasih sayang….

Read More

Pemkot Bandung Benahi Drainase dan Tambah Kolam Retensi untuk Cegah Banjir

BANDUNG. – Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung terus memperkuat langkah mitigasi bencana menghadapi musim hujan. Berbagai upaya dilakukan untuk mengantisipasi potensi banjir, genangan, hingga longsor di wilayah rawan, melalui perbaikan sistem drainase, pembangunan kolam retensi, pengoperasian rumah pompa, serta penguatan partisipasi masyarakat. Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, menyampaikan, penanganan banjir tidak hanya bergantung pada pembangunan infrastruktur,…

Read More