Divre II Sumbar Hadirkan Layanan Kereta Api Ramah Anak
PADANG,- PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional II Sumatera Barat terus berkomitmen untuk menyediakan layanan transportasi publik yang aman, nyaman, dan inklusif bagi seluruh lapisan masyarakat, termasuk anak-anak.

